DKUKMTK Balangan Imbau Warga Hindari Calo Saat Mengurus Klaim BPJS Ketenagakerjaan
BALANGAN, REPORTASE9.ID – Dinas Koperasi, UKM, dan Tenaga Kerja mengimbau masyarakat, khususnya ahli waris peserta BPJS Ketenagakerjaan, untuk mengurus klaim santunan secara mandiri ...